Ciri Istri Shalehah

Ciri Istri Shalehah

Loading

Tiada ada perhiasan yang paling indah di muka bumi ini, kecuali istri yang shalehah. Perkataan ini bukanlah sekedar kutipan dari lagu semata melainkan memang benar adanya. Dalam Al-Qur’an sendiri dijelaskan banyak hal mengenai kemuliaan seorang istri yang shalehah, yang merupakan idaman seluruh lelaki yang beriman di muka bumi ini. Allah SWT berfirman dalam Al-Qur’anul Karim, …

Continue reading →

Kemeriahan Khitanan Massal di Sukajaya

Kemeriahan Khitanan Massal di Sukajaya

Loading

Kemeriahan acara telah terasa semenjak hari Jumat 8 Oktober 2021 di Pelataran parkir Desa Sukajaya, saat itu gladi resik dilakukan para panitia dari Alumni, Yayasan Berkah Madani Sauyunan (YBMS), beserta jajaran perangkat desa untuk mempersiapkan Pembukaan Bazzar Sabtu dan Acara utama Khitanan Massal Minggu. Kegiatan ini melibatkan semua unsur masyarakat perangkat Desa Sukajaya, Alumni SMPN 1 …

Continue reading →

Memulai Usaha yang Baik Menurut Ajaran Islam

Memulai Usaha yang Baik Menurut Ajaran Islam

Loading

Manusia diciptakan oleh Allah sejatinya adalah untuk menjadi seorang khalifah fil Ard di muka bumi. Dalam menjalankan hal tersebut tentu saja membutuhkan usaha yang keras dari manusia. Usaha tersebut tentu dalam hal mengelola apa yang telah Allah titipkan. Usaha di zaman saat ini biasa disebut dengan berbisnis atau berwirausaha. Dapat diketahui bahwa Nabi Muhammad pada …

Continue reading →

Rintangan Menuju Kebaikan

Rintangan Menuju Kebaikan

Loading

Tempat bagi manusia menjalani berbagai macam ujian dan cobaan dari Allah SWT. Sebagai orang yang beriman kepada-Nya, kita pun diperintahkan untuk senantiasa bersabar dan bertawakal selama menjalani ujian-ujian tersebut karena dengan kesabaran dan tawakal seluruh ujian atau cobaan dan musibah tersebut bisa dilalui dengan baik, membawa kebaikan, dan keberkahan. Pada dasarnya Allah telah memberi ujian …

Continue reading →